bidadariku
aku masih disini menantimu
tak terhitung waktu berapa lama aku harus menunggumu
walaupun harus mengambil waktuku selama aku masih melihat
walaupun aku menantimu disini berharap engkau tahu yang sesungguhnya
bahwa akulah yang tulus mencintaimu
bidadariku
aku tak dapat membiarkanmu bersama orang yang tak kupercaya
walaupun aku tak begitu mengerti tentangnya
akan tetapi aku adalah aku
aku yang belum menjadi kita tak dapat berbuat apa apa
bidadariku
aku tahu
aku tahu tentangmu yang sama denganku
aku tahu tatapanmu itu
tatapan pengharapan yang dalam
penuh harapan cinta
bidadariku
aku disini menantimu dengan tulus
karena kau hanya satu di hatiku
tak terpaut dari yang lain aku masih mencintaimu
aku tak dapat bersama orang lain selain dirimu
kuharap kau mengetahuinya
aku masih disini menantimu
tak terhitung waktu berapa lama aku harus menunggumu
walaupun harus mengambil waktuku selama aku masih melihat
walaupun aku menantimu disini berharap engkau tahu yang sesungguhnya
bahwa akulah yang tulus mencintaimu
bidadariku
aku tak dapat membiarkanmu bersama orang yang tak kupercaya
walaupun aku tak begitu mengerti tentangnya
akan tetapi aku adalah aku
aku yang belum menjadi kita tak dapat berbuat apa apa
bidadariku
aku tahu
aku tahu tentangmu yang sama denganku
aku tahu tatapanmu itu
tatapan pengharapan yang dalam
penuh harapan cinta
bidadariku
aku disini menantimu dengan tulus
karena kau hanya satu di hatiku
tak terpaut dari yang lain aku masih mencintaimu
aku tak dapat bersama orang lain selain dirimu
kuharap kau mengetahuinya
Tidak ada komentar:
Posting Komentar